Senin, 01 Maret 2010

Diklat prajabatan

Menjalani diklat pada awalnya sulit, mesti beradaptasi dengan tata cara makan-makanannya,
jam tidur-istirahat, dan kegiatan yang ada serta adaptasi dengan lingkungan dan orang-orang yang terkait dengan diklat ( peserta lain, widya iswara dll )

Dengan berjalannya waktu, penyesuaianpun sudah bisa dilalui. Kenal dengan bermacam-macam karakter orang dengan background yang berbeda-beda pula serta permasalahan-permasalahan di kantornya.Bisa mengerti bahwa apapun posisi dan jabatannya pastilah ada permasalahan ditempat kerja. Selama kita berusaha dan optimis kita pasti bisa menyelesaikan kesulitan
Dan disini kita bisa belajar hal-hal yang positif yang bisa menjadikan kita menjadi orang yang lebih baik lagi secara pribadi ataupun sebagai pelayanan masyarakat.
Semoga kita sukses semua....,teman-teman diklat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar